yang mendamaikan hati kala gersang melanda.
Atau seperti sang mentari yang mencintai lautan lepas,
dan menciptakan kilau senja yang kurindu setiap hari.
Aku mencintai kamu,
namun terkadang terasa jauh.
Kamu tak tergapai,
dan aku seperti pungguk merindukan bulan.
Mengapa mencintai kamu terasa mudah,
namun bersamaan terasa sulit pula?
Bagaimana caranya aku mendapatkan hati yang beku,
dan tak tersentuh?